Penabekasi.id (20/12/2019)__ Setelah mengajak pemuka agama, selanjutnya Bawaslu mengajak Rekan - rekan Mahasiswa se-Kota Bekasi untuk ikut terlibat dalam hal pengawasan Pemilu nanti.

Adanya beberapa pengaruh positif dengan keberadaan Bawaslu yang hadir dalam proses pemilu di Kota Bekasi diantaranya iyalah Keikut sertaan para pemuda yang awalnya apatis dengan politik, kali ini mereka terdistribusi di PTPS dan beberapa lemen Pemilu lainnya.

"Output dari acara ini iyalah, Curahan Gagasan serta Evaluasi Pengawasan terhadap kinerja Bawaslu dan proses berjalannya Pemilu" ujar Tomi Suswanto sebagai Ketua Komisioner Bawaslu Kita Bekasi (Red).